Lirik Album Koes Bersaudara "Folksong" (1976)

Judul Lagu : Angin bawalah aku
Penyanyi    : Yon Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


Oh angin bawa aku
Mengembara bersamamu
Lupakan dunia ini
Yang tak pernah damai

*)
Oh angin bawa aku
Mengembara bersamamu
Lupakan dunia ini
Yang tak pernah damai
( Yang tak pernah damai )

Reff :
Bawalah aku bawa
Bersama sama
Lupakan semuanya ... aaangin

Bawalah aku ... bawalah aku
Bawalah aku ... bawalah aku 

Back to *), Reff :

Judul Lagu : Berdo'a dan bernyanyi
Penyanyi    : Tony Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


*)
Jangan lagi berhenti
Berdo'a dan bernyanyi
Panjatkan setiap hari
Pintamu terjadi

**)
Kau hayati ... kau yakini
Kan terjadi ... kan terjadi 

Untukmu hidup ini 
Indah berseri

(*repeat*)

Judul Lagu : Jatuh hati
Penyanyi    : Tony Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


*)
Kurasakan kini
Jauh dalam hati
Aku tak dapat ...mengerti
Jauh didalam lubuk hati
Aku tlah jatuh ... hati

Kukataka kini
Kurindu sekali
dan berdekatan disini
Jauh didalam lubuk hati
Hanya kau yang kunanti

Back to*)

Judul Lagu : Kau miliki
Penyanyi    : Tony Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


*)
Kau miliki ... (kau miliki)
Kau miliki dunia ini ... (kau miliki dunia ini)
Kau miliki ... (kau miliki)
Kau miliki dunia ini ... (kau miliki dunia ini)

Reff :
Tenang tenang dihatimu
Tenang tenang dihatiku dihatimu
Rahasia dihatimu
Rahasia dihatiku diha ... timu

Back to *)
Suka duka dihatimu
Suka dihatiku dihatimu
Makin dekat dihatiku diha ... timu

Back to *)
Rasa sayang dihatimu
Rasa sayang dihatiku dihatimu
Kasih sayang dihatimu
Kasih sayang dihatiku diha ... timu

Back to *) ... fade out

Judul Lagu : Kemana
Penyanyi    : Yon Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


*) 
Kemana sungai mengalir
Menuju laut yang biru
Kemana hidup berakhir
Tiada orang yang tahu

Kemana harum bunga
Terbawa oleh sang bayu
Begitupun hidup kan berlalu
Kemana oh kemana

(*repeat*)
Interlude ...
Back to *)

Judul Lagu : Liku liku laki laki
Penyanyi    : Tony Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


Tak ada lagi
Rasa salah didalam hati
Tak ada lagi
Rasa salah memberi

Reff :
Liku liku laki laki 
Oooh ... bebas dan berani
Liku liku laki laki 
Oooh ... bebas dan berani

Tak ada lagi
Dia menyerah didalam janji
Tak ada lagi
Rasa nyali dihati

Back to Reff :

Tak perlu lagi
Benteng tinggi untuk sembunyi
Tak perlu lagi
Hari ini dan nanti

Back to Reff :

Hanya mengerti 
Rasa sunyi dilubuk hati
Hanya mengerti
Sinar suci yang tinggi

Back to Reff : ... 2x fade out

Judul Lagu : Pemain kecapi
Penyanyi    : Tony Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


Dia datang ... bersama dendang dan nyanyi
Dia datang ... bersama penyebar mimpi
Orang bilang dia pemain kecapi
Datang pergi sepanjang hari dan bernyanyi

Reff :
Dendangkanlah padaku ... jangan lagi
Dendangkanlah ... jangan lagi
Atau aku kan hanyut ... menangisi
Deritamu takkan pergi

( Dia datang dududu )
( Dia datang dududu ) dia datang

Dia datang ... bersama kisah yang sedih
Kisah kasih ... yang dialami sendiri
Didendangkan  beban dan tuntutan hati
Menyusuri cinta kasih yang tlah pergi

Back to Reff :
( Dia datang dududu )
( Dia datang dududu )
( Dia datang dududu ) ... fade out

Judul Lagu : Putri bayangan
Penyanyi    : Koeswoyo Senior
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


Ada seorang putri
Berjalan sendiri ... ditaman yang sepi
Aku ... melihat dia remaja jelita
Menarik parasnya

Kuingin menemani....
Kuterus mendekati
Tapi sayang ... sang putri  cepat menghilang
Tapi sayang sang putri hanya bayangan

(*repeat*)

Putri bayangan ... putri bayangan
Putri bayangan ... putri bayangan ... fade out
Judul Lagu : Suka duka di bumi
Penyanyi    : Yon Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


Bersinar ... matahari
Bunga mekar warna warni
Senyum manis berseri

Benderang tengah hari
Hujan panas datang pergi
Siang malam berganti

Reff :
Terdengar tawa riang
Sedu sedan mengelilingi
Lahir tumbuh dan tumbang
Berulang kembali

Berputar tak berhenti
Mengelilingi matahari
Suka duka di Bumi

Interlude ....
Back to Reff :

Judul Lagu : Terbenamlah matahari
Penyanyi    : Tony Koeswoyo
Album         : Koes Bersaudara "Folksong" (1976)


*)
Terbenamlah matahari ( ha ha ha )
Diujung ujung waktu yang sunyi
Terbenamlah matahari ( ha ha ha )
Diufuk barat kembali

Reff :
Bintang dilangit tinggi
Berkedip menerangi
Serangga malam bernyanyi
Kurenda harapan nanti ooo

Terbenamlah matahari ( ha ha ha )
Diujung ujung waktu yang sunyi
Terbenamlah matahari ( ha ha ha )
Membawa janji dan mimpi

Back to *), Reff : ... fade out

2 komentar:

Unknown mengatakan...

Bos, saya mohon ijin copy lyricnya njih... mau saya bikin buku Album Lyric Koes Plus buat ikut mendokumentasikan lyric lagu-lagu Koes Plus (Menaambah Kepustakaan Perpustaan Pribadi). Makasih. (m4570ko)

Alfian helmi mengatakan...

Kl tdk keliru, album folk song itu koes plus bukan koes bersaudara.

Maaf kl keliru

Posting Komentar